Prof. Dr. H. Ahmad Fatoni Rodli Rektor UMAHA Dianugerahi Guru Besar Bidang Pendidikan dari EIILM Kolkata, India
Sidoarjo– Rektor Universitas Hasyim Latif Sidoarjo ( UMAHA) Prof. Dr. H. Ahmad Fatoni Rodli M.Pd. menyandang sebagai Guru Besar / profesor dari Eastern Institute for Integrated Learning in Management (EIILM) Kolkata, India. Prof Fathoni meraih gelar guru besar berkat karya serta dedikasinya yang tinggi dalam Management Pendidikan di Indonesia. Anugerah ini diberikan saat Inagurasi Guru…